KKP Dan Ikatan Pemuda Pinrang Manokwari, Kawal Pemulangan Jenazah Korban Penyerangan KKB
PINRANG,--Penyerangan kelompok kriminal bersenjata (KKB) di Teluk Bintuni, Papua Barat. Dimana Dua warga asal Kabupaten Pinrang, Sulawesi Selatan (Sulsel) turut menjadi korban. imbasnya Seorang di antaranya meninggal dunia.
Terkait Aksi Tokoh Pemuda Pinrang Muh. Rijal sekretaris Ikatan Pemuda Pinrang (IPP) Manokwari, mengatakan terkait Penyerangan kelompok kriminal bersenjata (KKB) di Teluk Bintuni, Papua Barat. Dimana Dua warga asal Kabupaten Pinrang jadi korban satu di antaranya meninggal Dunia.
"Tentunya menjadi perhatian KKP dan IPP, kami kawal Pemulangan jenazah, Terkait Oknum pelaku Kita kembalikan kepada proses hukum untuk menindaklanjuti,"jelas Muh Rijal sekretaris Ikatan Pemuda Pinrang (IPP) Manokwari. Sabtu (01/10) Malam.
Lanjut kata Rijal, pihak KKP sudah berkoordinasi dengan pemerintah provinsi yang diwakili sekda Papua Barat Natanial Mandacan memberikan ucapan belasungkawa serta santunan kepada keluarga korban.
"Iye, bosok take-off 08.30 dari bandara Rendani Manokwari ke bandara Sultan Hasanuddin Makassar, untuk malam ini jenazah disemayamkan di RS Bhayangkara Lodewijk Mandacan Polda Papua Barat,"tandasnya.(Har/rls)
Simak berikut video snn.