-->

Notification

×

Indeks Berita

Klik Gambar Untuk Mendengarkan

Maknai HSP, Ratusan Pecinta Onthel Pinrang Parepare Pawai keliling kota Pinrang Berseragam Pejuang RI

Kamis, 28 Oktober 2021 | Oktober 28, 2021 WIB | 0 Views Last Updated 2021-10-29T12:39:58Z

Maknai HSP, Ratusan Pecinta Onthel Pinrang Parepare Pawai keliling kota Pinrang Berseragam Pejuang RI

PINRANG,-- Dalam rangka menyambut hari sumpah pemuda ke-93 tahun 2021, Community Onthel Duampanua(COD) bersama Omunitas Onthel Pinrang(KOPI) dan Komunitas Onthel Pare- Pare melakukan kegiatan Pawai keliling kota Pinrang,

Kegiatan pawai para Onthelis/Onthelista ini mulai start di Jalan Nangka, kelurahan Pacongan, kecamatan paleteang, kabupaten pinrang, Sulawesi selatan(Sulsel), Kamis (28/10/2021)..


Kasat Lantas Polres pinrang Iptu Nawir melepas Langsung peserta pawai Onthelis/Onthelista dan di dampingi oleh Kanit Turjawali Ipda Niswan

Iptu Nawir mengapresiasi kegiatan yang di lakukan oleh para peserta pawai komunitas onthel di rangkaikan dengan hari sumpah pemuda.

"Saya sangat mengapresiasi kegiatan yang di lakukan para peserta pawai yang menggunakan sepeda jaman dulu dan pakaian prajurit ala perang, karena kegiatan ini bisa mengingatkan kepada masyarakat tentang sejarah," Ucap Nawir

Lanjut kata perwira berpangkat Dua balok di pundaknya, " Saya menghimbau agar tetap menjaga keselamatan selama pawai dan jangan saling mendahului," Ucapnya

Ketua Community Onthel Duampanua H.Rabbi juga mengatakan Kegiatan ini dalam rangka memperingati hari sumpah pemuda, Tujuan nya untuk menumbuhkan rasa persatuan dan kesatuan dan memperkokoh NKRI," 

Terpisah, Humas COD sekaligus ketua panitia Pawai, Adam Patonangi juga menyampaikan "Kegiatan ini juga tentunya mengikuti protokol kesehatan, Harapan kami dengan adanya kegiatan ini para Ontelis dan ontelista COD tetap mempertahankan kebersamaan, keberadaan COD dalam melaksanakan setiap kegiatan yang positif." Imbuhnya.(rls/Adm).

Simak berikut videonya




Simak berikut video berita SNN..
















Coffee Ginseng 5 In 1

×
Berita Terbaru Update