6 Cara Cepat Belajar Bahasa Inggris di Smartphone, Gratis 100%! |
TEKNOLOGI,--Jika bahasa Inggris kamu masih pas-pasan, ayo
belajar bahasa Inggris! Butuh belajar bahasa Inggris yang cepat agar
bisa segera ngobrol dengan atlet inspiratif di ASIAN Para Games dan bule
bule idaman? Nih, Jaka punya cara cepat belajar bahasa Inggris untuk
kamu!
Selain bisa ngobrol dengan atlet ASIAN Para Games dari negara lain
dan bule bule idaman kalian, bahasa Inggris juga penting untuk bisa
tampil gemilang di tempat kerja. Dan bermanfaat jika kamu liburan ke
negara lain.Cara Cepat Belajar Bahasa Inggris, GRATIS!
Agar bisa belajar bahasa Inggris dengan cepat, coba belajar bahasa Inggris dengan bantuan aplikasi U-Dictionary deh. Soalnya aplikasi belajar bahasa Inggris ini support 39 bahasa di dunia lho. Apalagi sebentar lagi mereka bakal keluarin versi baru yang akan ada 5 bahasa baru di dalamnya.
U-Dictionary: Best English Learning Dictionary
3.7.0
Apps
1. Terjemahkan Gambar dengan Kamera
Tidak paham bahasa Inggris yang terpampang di papan penguman saat nonton ASIAN Games atau saat jalan-jalan ke luar negeri? Tenang, kamu bisa menerjemahkan bahasa Inggris yang terpampang di tempat mana saja langsung menggunakan kamera. Cukup scan, tanpa perlu repot-repot ngetik ulang, artinya pun langsung muncul dalam bahasa Indonesia.2. Belajar Bahasa Inggris dari Lockscreen Android
Selain bisa belajar bahasa Inggris pake kamera, dengan menginstall U-Dictionary di Android, kamu bisa belajar bahasa Inggris langsung dari lockscreen smartphone. Jadi setiap kali kamu membuka lockscreen, secara langsung kamu akan disuguhi kosakata bahasa Inggris baru yang bisa dipelajari.3. Main Game untuk Belajar Bahasa Inggris
Pake U-Dictionary, kamu bisa belajar bahasa Inggris dengan mudah dan seru. Jadi di dalam aplikasi belajar bahasa Inggris ini kamu bisa menambah kosakata baru lewat game yang disediakan di dalamnya.4. Yuk Belajar Baca Artikel Bahasa Inggris!
Selama melakukan review U-Dictionary, JalanTikus merasa terbantu oleh keberadaan artikel yang disajikan di dalamnya. Artikelnya dikemas dalam bahasa Inggris ragam santai, jadi kita bisa belajar membaca bahasa Inggris dan sekaligus menambah wawasan.5. Menerjemahkan Ucapan Orang
6. Berbahasa Inggris Kapan Saja di Mana Saja!
Beda lingkungan, beda cara menggunakan Bahasa Inggris-nya kan? Nah, di update terbaru U-Dictionary, aplikasi penerjemah Bahasa Inggris dan belajar Bahasa Inggris ini semakin pintar karena bisa memenuhi kebutuhan Bahasa Inggris kamu di berbagai skenario berbeda. Misalnya saat belajar, bekerja, atau bepergian ke luar negeri.Nah, itu dia 6 cara jitu untuk belajar bahasa Inggris dengan cepat dan seru. Kata siapa belajar bahasa Inggris itu menakutkan dan ribet? Dengan U-Dictionary, kamu bisa belajar bahasa Inggris kapan saja di mana saja hanya lewat layar smartphone.
SUMBER : https://jalantikus.com/tips/cara-belajar-bahasa-inggris/