Ket foto : Pimpinan Golkar Kecamatan yakni Lembang, Syarifuddin Paturusi.
PINRANG -- Hasil penjaringan bakal calon bupati dan wakil bupati Pinrang, di Pilkada 2018, satu-satunya Pimpinan Golkar Kecamatan yakni Lembang, Syarifuddin Paturusi.
Namun demikian, Pinca Golkar Lembang ini, meraih suara dari 16 Pendeslur (Desa/Kelurahan) .
" Setelah kami kumpulkan hasil penjaringan di pindeslur , dan diplenokan , ternyata nama Syarifuddin Paturusi, suara dari pindeslur memilik untuk masuk jadi balon wakil bupati, " sebut M.Thahir Amang Iye Siara,
Sekertaris Pinca Golkar Lembang ini, mengakui sempat terkejut meliat hasil penjaringan yang benar benar demokrasi. " Kami (pengurus Golkar) mulao dari RT/RW, pindeslur bangga dengan Golkar yang memberi kepercayaan kepada pengurus arus bawa untuk memilih sesua hati nurani. " Ini tanda-tanda Golkar akan kembali cemerlang ".
Lantas apa komentar , Pinca Golkar Lembang, dukungan masyarakat lewat Pindeslur, masukkan dalam jaringan untuk calon wakil bupati ? " Keperjayaan warga lembang lewat pindeslurnya harus dihormati dan di jaga demi Lembanga kedepan," kata Syarifuddin Paturusi.
Wakil Ketua Bagian Pemenangan Pemilu (BPP) Abu Mustamin, mengaku dirinya sempat terkejut sekaligu bangga kader Golkar ini ternyata mendapat respon dari warga wajib pilih kurang lebih 36.000 orang ini.
" Tentu DPD II Pinrang, apresiasi meski semuanya ditentukan DPD I Golkar Sulsel, " kuncinya, tanpa menyebut siapa-siapa calon bupati terkuat dari hasil penjaringan ini.(*)
Penulis : Nas/Rlis
Editor : Abdoel